Semakin Inklusif, KALLA Terima Magang Disabilitas
14 Des 2025 ,
dilihat 50
Eksplisit.Com,Makassar - II KALLA resmi menerima peserta magang disabilitas dalam rangka memperkuat komitmen perusahaan terhadap prinsip inklusivitas, keberagaman, dan kesetaraan kesempatan kerja. Program ini