Kategori : Pemerintahan

Pakar Unhas Nilai Gugatan Perwali RT/RW ke PTUN, Tidak Sesuai Kompetensi Absolut

Eksplisit.Com,Makassar - II Pernyataan tegas dilontarkan Pakar Hukum Tata Negara Universitas Hasanuddin (Unhas), terkait polemik gugatan Peraturan Wali Kota (Perwali) Makassar tentang Pemilihan RT/RW yang diajukan

Bangun Motivasi Kerja, Direksi Perumda Pasar Makassar Anugerahkan Penghargaan kepada Pegawai

Eksplisit.Com,Makassar - II  Perumda Pasar Makassar kembali menunjukkan komitmennya dalam membangun budaya kerja yang produktif dan berintegritas. Melalui program penghargaan pegawai teladan, salah seorang pegawai

Dukung UMKM, Pemkot Makassar Gelontorkan 80 Fasilitas Gerobak untuk Pisang Epe

Eksplisit.Com,Makassar - II Pemerintah Kota Makassar, kembali menunjukkan komitmennya dalam memberdayakan pelaku UMKM dengan mempercantik wajah usaha mereka melalui penyerahan gerobak-gerobak baru yang lebih rapi

Atase Perhubungan KBRI Tokyo Sebut Makassar Jadi Partner Sejati Pemerintah Jepang

Eksplisit.Com,YOKOHAMA - II Langkah diplomasi Pemerintah Kota Makassar, di pentas internasional kembali menunjukkan keseriusannya. Usai mengikuti rangkaian Asia Smart City Conference (ASCC) 2025.Wali Kota Makassar,

Wawali Aliyah Sambut Kedatangan Komisi IV DPR RI, Pastikan Sinergi Penyerapan Pangan

Eksplisit.Com,Makassar - II Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, menyambut kedatangan Ketua Komisi IV DPR RI, Siti Hediati Soeharto, bersama rombongan dalam rangka Kunjungan Kerja Panitia Kerja (Panja)

Di KBRI Tokyo, Wali Kota Munafri Beberkan Upaya Perkuat Kerja Sama Makassar–Jepang

Eksplisit.Com,YOKOHAMA TOKYO - II Langkah diplomasi Pemerintah Kota Makassar, di pentas internasional kembali menunjukkan keseriusannya. Usai mengikuti rangkaian Asia Smart City Conference (ASCC) 2025.Wali Kota

Satu Tahun Mengabdi: Appi–Aliyah Wujudkan Janji, Perkuat Harapan Warga Makassar

Eksplisit.Com,Makassar - II Hari ini genap satu tahun sejak perhelatan Pilkada Serentak 27 November 2024 digelar. Sebuah momentum penting yang tidak hanya layak dikenang, tetapi juga memberi ruang bagi warga

9.211 Calon RT & 2.169 Calon RW Adu Gagasan, Warganya Siap Pilih yang Paling Banyak Senyum

Eksplisit.Com,Makassar - II Gendang demokrasi lokal mulai ditabuh. Di lorong-lorong Kota Makassar, geliat pemilihan Ketua Rukun Tetangga (RT) dan Rukun Warga (RW) mulai terasa hidup.Warga saling berbincang, para

Tampil Kenakan Batik Lontara, Munafri Bikin Tamu Internasional Terpukau di Yokohama

Eksplisit.Com,Yokohama - II Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin tampil mempesona saat mengenakan batik warna keemasan bermotif Lontara, simbol identitas dan kebanggaan masyarakat Bugis-Makassar, saat memasuki

Pertemuan Wali Kota Munafri dan Wali Kota Yokohama Hasilkan Pelatihan dan Penyerapan Tenaga Kerja

Eksplisit.Com,YOKOHAMA - II  Kehadiran Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin di Asia Smart City Conference (ASCC) 2025 di Yokohama, Jepang. Ia aktif membangun jejaring global dan memperkuat kolaborasiPada